Setelah Ayahku Kini "Bundaku Mengajar" Program Menarik Kapolres Jember 

    Setelah Ayahku Kini "Bundaku Mengajar" Program Menarik Kapolres Jember 

    JEMBER - Kapolres Jember, AKBP Moh Nurhidayat, mendorong inovasi pendidikan dengan meluncurkan program unik yang diberi nama "Bundaku Mengajar" dimana sebelumnya terdapat program "Ayahku Mengajar". Program ini memungkinkan anggota polisi wanita untuk berperan ganda sebagai guru di kelas tempat anak mereka belajar, setingkat Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Rabu (27/09/2023)

    Pendekatan inovatif ini bertujuan untuk memperkuat keterlibatan orang tua, khususnya ibu yang bekerja sebagai seorang Polisi, dalam pendidikan anak-anak mereka sejak usia dini.

    Para anggota polisi wanita ini berbagi pengetahuan dan pengalaman mereka dengan anak-anak, menciptakan hubungan akrab yang membangun antara polisi dan masyarakat dengan mengajarkan pengetahuan sejak dini utamanya tentang ketertiban dan kedisiplinan masyarakat.

    Kegiatan "Bundaku Mengajar" memberikan pengaruh positif pada perkembangan anak-anak di kelas PAUD, membantu mereka untuk lebih memahami peran penting keamanan dan ketertiban masyarakat. Selain itu, hal ini juga memperkuat rasa kepercayaan dan keterbukaan antara anak-anak dengan instansi kepolisian.

    AKBP Moh Nurhidayat menyampaikan bahwa program inovatif ini adalah "Upaya kepolisian untuk memberikan kesempatan kepada anggota Polwan Polres Jember memberi kontribusi lebih dalam sektor pendidikan serta untuk memberi lebih kedekatan seorang ibu dalam kesibukan bekerjanya,  

    Sekaligus membangun rasa kebersamaan dan harmoni di antara masyarakat. Program "Bundaku Mengajar" diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi lainnya untuk mengadopsi pendekatan serupa dalam meningkatkan mutu pendidikan anak-anak di Indonesia", jelasnya. (AR)

    #polresjember #kapolresjember #mohnurhidayat #bundakumengajar #humaspilresjember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Mantapkan Ketahanan Pangan Dandim 0824/Jember...

    Artikel Berikutnya

    Meninjau Pembangunan Pabrik Pupuk Organik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Peringati HUT Ke-25 DWP
    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Dewan Pertahanan Nasional serta Gubernur Kalsel
    Kapolri Harap Direktorat PPA dan PPO Tekan Kasus Kekerasan
    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo Koramil 0824/18 Kencong Ikut Monef Pembangunan Fisik Dana Desa
    Pasar Ngasem Yogyakarta Menutup Rangkaian Festival Pasar Rakyat 2024
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dengan Cooling System Polres Jember Kawal Demokrasi Menuju Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
    Dzikir dan Doa Bersama Peduli Dulur Kehidupan Kodim 0824/Jember, Dilaksanakan dengan Buka Puasa Bersama serta Pemberian Bantuan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Dandim 0824/Jember : Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kuatkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pemilu 2024
    Dandim 0824/Jember Bersama Tim Survei Tinjau Kesiapan CPCL dan Sarana Prasarana Pendukung Pertanian
    Dandim 0824/Jember Ingatkan Prajuritnya Bahwa Netralitas TNI Harga Mati 
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK

    Ikuti Kami