Hanya Butuh Waktu 6 Jam, Polres Jember Berhasil Amankan Pelaku Pengeroyokan

    Hanya Butuh Waktu 6 Jam, Polres Jember Berhasil Amankan Pelaku Pengeroyokan

    Jember, Aksi penganiayaan yang dilakukan oleh 3 pemuda di Desa Gumelar Kecamatan Balung Jember, yang terjadi pada Jumat (25/11/2022) dinihari, terhadap korban Ahmadi (18) warga Desa Tisnogambar Bangsalsari Jember, berhasil diringkus jajaran Polres Jember dalam waktu tidak lebih dari 6 jam.

    Polisi sendiri saat pertama kali korban ditemukan dalam kondisi pingsan, sempat mengalami kesulitan untuk mencari penyebab yang dialami korban, namun berkat kecekatan petugas dan warga yang segera memberikan pertolongan dengan membawa korban ke rumah sakit, petugas berhasil mengungkap peristiwa tersebut setelah mendapat keterangan dari korban ketika siuman.

    “Korban saat ditemukan dalam kondisi tidak sadar di dalam parit, sehingga awalnya menduga karena kecelakaan tunggal, namun setelah mendapat perawatan, diketahui jika penyebab korban karena penganiayaan yang dilakukan oleh 3 pelaku, ” ujar Kapolres Jember AKBP. Hery Purnomo SIK. SH.

    Atas keterangan dari korban itulah, polisi langsung melakukan penyelidikan, dan memeriksa sejumlah saksi, akhirnya 2 pelaku berhasil diamankan dalam hitungan tidak lebih dari 6 jam sejak korban memberikan keterangan.

    “2 pelaku atas nama IS dan FU berhasil diamankan anggota kami, sedangkan 1 pelaku dengan inisial DY sedang dalam pengejaran, motif dari pelaku menganiaya korban, karena emosi dibawah pengaruh miras, ” ujar Kapolres.

    Untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya, polisi menjerat pelaku dengan pasal 354 KUHP, dimana ancamannya adalah maksimal 10 tahun penjara. (*)

    polresjember kapolres jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Kejahatan di Gerai ATM,Samapta Polres...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Dengan Cooling System Polres Jember Kawal Demokrasi Menuju Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
    Dandim 0824/Jember Pimpin Upacara Sertijab Perwira Staf dan Danramil : Penyegaran Organisasi dan Optimalisasi Kinerja Satuan
    Kasdim 0824/Jember Pimpin Karya Bakti TNI Pembangunan Plengsengan Saluran Irigasi 
    Polres Jember Berhasil Ungkap 9 Kasus Narkoba, 12 Tersangka dan Ratusan Gram Sabu Diamankan
    Danramil 0824/27 Jombang Hadiri Bimtek KPPS, Ajak Semua Perangkat Pahami Tugasnya Wujudkan Pilkada Damai dan Kondusif
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024, Muspika bersama Danramil 0824/01 Patrang Patroli Wilayah
    Polres Jember Berhasil Ungkap Curanmor, Tiga Tersangka dan 13 Unit Motor Diamankan
    Polres Jember Berhasil Ungkap 9 Kasus Narkoba, 12 Tersangka dan Ratusan Gram Sabu Diamankan
    Dzikir dan Doa Bersama Peduli Dulur Kehidupan Kodim 0824/Jember, Dilaksanakan dengan Buka Puasa Bersama serta Pemberian Bantuan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Dandim 0824/Jember : Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kuatkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pemilu 2024
    Dandim 0824/Jember Bersama Tim Survei Tinjau Kesiapan CPCL dan Sarana Prasarana Pendukung Pertanian
    Dandim 0824/Jember Ingatkan Prajuritnya Bahwa Netralitas TNI Harga Mati 
    Polres Jember Gandeng Dispenduk Beri Layanan Keliling untuk Masyarakat

    Ikuti Kami