Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Lakukan Silaturahmi ke Para Cakades PAW

    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Lakukan Silaturahmi ke Para Cakades PAW

    JEMBER - Dalam upaya cipta kondisi jelang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Pengganti Antar Waktu (PAW) yang digelar secara serentak di 12 desa yang tersebar di sebagian dari 31  Kecamatan Kabupaten Jember, Muspika melakukan silaturahmi ke para calon kepala desa (Cakades) PAW.

    Seperti halnya yang dilakukan oleh Muspika Ledokombo Kabupaten Jember pada Rabu 05/10/2022 sehari jelang Pilkades PAW yang akan digelar serentak pada 06/10/2022.

    Desa yang akan melaksanaka Pilkades PAW  di wilayah Kecamatan Ledokombo adalah Desa Sumberlesung. Semua Cakades PAW kmasijg masing didatangi oleh Muspika Ledokombo.

    Menurut Danramil 0824/06 Ledokombo Kapten Inf Hadi Mukti, saat diwawancarai pada Kamis 06/10/2022 menyampaikan, bahwa pada intinya kita menghimbau kepada semuanya untuk berkontestasi secara demokratis, mematuhi aturan main yang sudah diruskan pamitian.

    Mengkondisikan pendukungnya sebelum, selama dan pasca pemilihan, agar tertib dan.selalu memelihara kondusifitas. Jelas Danramil.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan Kepada jajaran yang diwilayahnya ada Pilkades PAW, agar benar - benar melakukan pemantauan secara intensif dalam mengantisipasi segala kemungkinan, segera lapor cepat apabila ada tanda-tanda akan adanya hal menonjol terkait pelaksanaan Pilkades tersebut.

    Terima kasih kepada Koramil jajaran yang telah melakukan silaturahmi cipta kondisi bersama Muspika lainnya, terus lakukan langkah-langkah secara terpadu bersama.unsur terkait demi terwujudnya Pilkades PAW yang tertib, lancar dan demokratis, demi kondusifitas wilayah. Pinta Dandim 0814/Jember.  (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danposramil 0824/30 Sukorambi Hadiri Musrenbangdes,...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kahubdam Jaya Bacakan Amanat Presiden pada peringatan Hari Bela Negara ke-76
    Rangkaian HUT ke-19, Bakamla RI Zona Tengah Gelar Donor Darah di Manado
    Babinsa Kraton Koramil 0824/18 Kencong Ikut Memberikan Penyuluhan Pada Posyandu Remaja
    Danramil 0824/09 Tempurejo Bersama Muspika Silaturahmi Ke Pesantren Al Wafa Mantapkan Komsos
    Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dengan Cooling System Polres Jember Kawal Demokrasi Menuju Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
    Dzikir dan Doa Bersama Peduli Dulur Kehidupan Kodim 0824/Jember, Dilaksanakan dengan Buka Puasa Bersama serta Pemberian Bantuan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Dandim 0824/Jember : Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kuatkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pemilu 2024
    Dandim 0824/Jember Bersama Tim Survei Tinjau Kesiapan CPCL dan Sarana Prasarana Pendukung Pertanian
    Dandim 0824/Jember Ingatkan Prajuritnya Bahwa Netralitas TNI Harga Mati 
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK

    Ikuti Kami