Dandim 0824/Jember Bersama Pimpinan BRI Resmikan Pembangunan Masjid Al Ikhlas

    Dandim 0824/Jember Bersama Pimpinan BRI Resmikan Pembangunan Masjid Al Ikhlas

    JEMBER - Bangunan Masjid Al Ikhlas yang merupakan satu-satunya sarana ibadah umat muslim yang berada di Kompleks Kodim 0824/Jember, tidak hanya menjadi sarana ibadah anggota Kodim, namun juga menjadi sarana ibadah masyarakat sekitar Kodim 0824/Jember.

    Kondisi bangunan yang ke il dan sempit awalnya berukuran lebar 6 meter dan panjang 6 meter, diperluas dengan keberadaan teras kiri kanan sehingga mampu menampung lebih banyak jamaah.

    Dengan inisiasi Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, kondisi masjid tersebut dilakukan renovasi dengan menggandeng dana corporate social Respinsibility Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Jember, kini Masjid Al Ikhlas menjadi lebih besar ruang bangunan induknya saja berukuran lebar 10 meter dan panjang 10 meter, menyesuaikan lebar lokasi lahan, yang tentunya semakin bagus dan luas.

    Dalam sambutannya Pemimpin BRi Jember Mohamad Sukari menyatakan, bahwa saya ikut bangga dapat melakukan pembangunan Masjid Al Ikhlas ini, karena tidak mudah kita melakukan pembangunan memanfaatkan dana CSR, karena dialokasikan diseluruh Indonesia, sehingga. Ini merupaka barokah yang luar biasa.

    Dengan membangunkan masjid ini saya berharap dapat bermanfaat tidak hanya bagi anggota, namun juga bagi masyarakat sekitar Markas Kodim 0824/Jember ini.

    Selanjutnya dilakukan penyerahan bangunan secara simbolis oleh Pemimpin BRI kepada Dandim 0824/Jember, dilajutkan sambutan Dandim 0824/Jember.

    Dalam sambutannya Dandim 0824/Jember  Letkol Inf Batara C Pangaribuan,  menyampaikan terima kasih kepada Pemimpin BRI Jember, atas pembangunan masjid ini.

    Lebih lanjut Letkol Inf Batara C Pangaribuan menyatakan, bahwa membangun rumah Tuhan itu pahalanya tidak terhingga, sehingga mari kita rawat masjid ini, dengan tempat ibadah yang lebih baik seperti ini, kita berharap masyarakat dan anggota dapat beribadah lebih khusuk. Ujar Dandim 0824/Jember.

    Acara selanjutnya dilakukanpenanda tangananan prasasti,   pemotongan pita dan peninjauan bagian dalam bangunan masjid. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Raih Prestasi Polisi Cilik Dan Duta Lalulintas,...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Peringati HUT Ke-25 DWP
    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Dewan Pertahanan Nasional serta Gubernur Kalsel
    Kapolri Harap Direktorat PPA dan PPO Tekan Kasus Kekerasan
    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo Koramil 0824/18 Kencong Ikut Monef Pembangunan Fisik Dana Desa
    Pasar Ngasem Yogyakarta Menutup Rangkaian Festival Pasar Rakyat 2024
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Mitigasi Jalur Rawan Jelang Nataru, Polres Jember Sisir Jalan di Gunung Gumitir
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilkada 2024
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dengan Cooling System Polres Jember Kawal Demokrasi Menuju Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Dzikir dan Doa Bersama Peduli Dulur Kehidupan Kodim 0824/Jember, Dilaksanakan dengan Buka Puasa Bersama serta Pemberian Bantuan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Dandim 0824/Jember : Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kuatkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pemilu 2024
    Dandim 0824/Jember Bersama Tim Survei Tinjau Kesiapan CPCL dan Sarana Prasarana Pendukung Pertanian
    Dandim 0824/Jember Ingatkan Prajuritnya Bahwa Netralitas TNI Harga Mati 
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK

    Ikuti Kami